Optimasi Judul Blogspot - Membuat Judul Blog SEO Friendly - Informasi Ini saya rasa Bermanfaat buat sobat yg lagi sedang belajar seo, yakni tentang Optimasi judul blog di blogspot adalah salah satu cara yang dilakukan untuk mengoptimalkan hasil pencarian google agar menjadi Search Engine Friendly - SEO Friendly on title dengan melakukan perubahan pada default setting judul blog. Seperti pada penerapan Judul Kontes SEO yang di adakan baru baru ini, Blogger Indonesia Cinta Batik Indonesia. Pada default judul di blogspot, judul posting terletak setelah nama atau judul utama blog sementara pada optimasi judul blog kali ini akan merubah posisi judul posting terletak diawal nama atau judul utama blog atau hanya menamplkan judul postingnya saja tanpa diikuti nama/judul utama blog bersangkutan.
Judul yang paling bagus adalah judul yang menyertakan nama organisasi di sertai dengan keterangan/tag line. Perhatikan beberapa tipe judul dibawah ini:
<title>Optimasi Judul Blogspot - Membuat Judul Blog SEO Friendly</title> (best)
<title>Optimasi Judul Blogspot agar SEO Friendly</title> (good)
<title>Optimasi Judul Blogspot agar SEO Friendly | Ali Bloggers</title> (okay)
Pada judul utama dikatakan best karena terlihat lebih descriptive yang diikuti deskripsi/keterangan setelah tanda (-), judul urutan kedua merupakan judul yang bagus (good) hanya menggunakan tag line/deskripsi tapi tanpa nama oganisasi, judul pada urutan ke-3 dikatakan cukup bagus (okay) karena judul tersebut diikuti oleh Judul utama blog yang hanya menukar posisi dari defaultnya. Pada defaultnya judul pada urutan ke-3 seperti ini: Panduan Dan Tutorial Gratis: Optimasi Judul Blogspot agar SEO Friendly.
Pada blog Saya menggunakan tipe judul urutan pertama dan kedua, judul yang baik adalah tidak lebih dari 60 karakter. Jika menggunakan tipe judul urutan ke-3, judul blog Anda akan terlihat terlalu panjang apabila judul sebenarnya sudah cukup panjang meskipun tanpa diikuti nama organisasi atau judul utama blog tersebut. Bagaimana cara mengoptimasi judul blog agar bisa seperti urutan pertama, kedua dan ketiga seperti diatas?
Sumber : http://m-wali.blogspot.com/2012/03/optimasi-judul-blogspot-membuat-judul.html#ixzz1tWlXPOCC
Judul : Pasang Judul Blog yang benar SEO FRIENDLY
Deskripsi : Optimasi Judul Blogspot - Membuat Judul Blog SEO Friendly - Informasi Ini saya rasa Bermanfaat buat sobat yg lagi sedang belajar seo, yakni ...